Kamis, 10 Januari 2013

Tips Supaya LCD Laptop Awet


Beberapa Tips Supaya LCD Laptop Awet

1.   Gunakan Laptop Sebijaksana Mungkin, Jangan Menggunakan Laptop 3 Jam Berturut-Turut, Matikan Sekitar 10 Menit, Terus Bisa Lanjut Lagi. Bisa Menggunakan Lebih Lama Tapi Gunakan Coolingpad Yang Berkualitas / Coolingpad Yang Menggunakan Sumber Power/Adaptor Sendiri.

2.   Gunakan Setting Contras/Brightness Pada LCD Yang Sedang.

3.   Setting LCD Time Off Ketika Laptop Tidak Digunakan.

4.   Rawatlah LCD Dengan Baik Karena LCD Merupakan 40 % Aset Dari Laptop.

5.   Buka Tutup LCD Dengan Memegangnya Dari Kedua Sisi Kanan Kirinya, Bukan Dari Atasnya, Karena Dibagian Atas Ada Blok Yg Rentan Rusak.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar